Materi Matematika Luas Lingkaran - PPPK SDN KUALA TUHA

Update

Agus Saputra, S.Pd.I // Guru Kelas VI

Materi Matematika Luas Lingkaran



Materi Matematika Luas Lingkaran


Pengertian Luas Lingkaran

Luas lingkaran adalah daerah di dalam lingkaran yang dibatasi oleh keliling lingkaran.


Rumus Luas Lingkaran

Luas lingkaran =  ½ × keliling lingkaran × jari-jari lingkaran

                           =  ½ × 2Ï€r × r = Ï€r2

Karena r = ½ d, maka rumus di atas dapat dinyatakan juga sebagai berikut.

Luas lingkaran = Ï€ ( ½ d)2 = ¼ Ï€d2


Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa untuk setiap lingkaran dengan jari-jari r dan π = 22/7 atau 3,14, berlaku rumus:


Contoh Soal:

Sebuah tutup gelas berbentuk lingkaran dengan panjang jari jari 7 cm. Maka luas tutup gelas tersebut adalah …. cm².

Pembahasan:

Luas lingkaran (L) = Л x r²

L = 22/7 x 7 x 7

   = 22 x 7

   = 154 cm²