PRAKTIKUM MENCANGKOK TANAMAN - PPPK SDN KUALA TUHA

Update

Agus Saputra, S.Pd.I // Guru Kelas VI

PRAKTIKUM MENCANGKOK TANAMAN

 



mencangkok  adalah salah satu cara perkembangbiakan pada tumbuhan dengan menanam batang/dahan yang akan menghasilkan akar terlebih dahulu sebelum dilakukan pemotongan dan penanam kembali ditempat lain.

Dalam kegiatan pembelajaran kali ini (Kamis, 25 Agustus 2022), siswa diminta untuk melakukan praktikum sederhana bagaimana cara mencangkok tanaman. dimulai dari mempersiapkan alat dan bahan praktikum, seperti:

1. Dahan yang akan dicangkok
2. Pisau dan gunting
3. Tanah Secukupnya
4. Plastik untuk membungkus dan
5. Tali untuk mengikat

setelah selesai, siswa diminta untuk melakukan presentasi di depan kelas.